Kuroko no Basket


 Kuroko no Basket adalah anime yang dibuat oleh Tadatoshi Fujimaki dan ditayangkan selama tiga musim dari April 2012 hingga Juni 2015. Manga sekuelnya, Kuroko's Basketball: Extra Game , diserialkan di Jump Next! dari Desember 2014 hingga Maret 2016. Sebuah adaptasi film anime dari manga Kuroko's Basketball: Extra Game ditayangkan perdana pada bulan Maret 2017. Adaptasi drama panggung dibuka pada bulan April 2016 diikuti oleh lebih banyak adaptasi panggung.

 Character utama nya adalah Tetsuya Kuroko. Tim di SMP (Teiko) atau biasa disebut dengan tim Kiseki no Sedai/Generasi Keajaiban berisi 6 anggota inti. Pemain yang ada di tim Teiko yaitu Akashi Seijuro, Atsushi Murasakibara, Midorima Shintaro, Aomine Daiki, Kise Ryouta, dan Tetsuya Kuroko. 

 Setiap pemain memiliki keunikan masing-masing. Akashi Seijuro memiliki emperor eye, Murasakibara memiliki badan yang tinggi dan menjadi center, Midorima bisa shooting darimana pun ia berada dan bolanya selalu masuk, Aomine sangat cepat dan lincah dalam melakukan finishing, Kise memiliki bakat Copy yang artinya ia bisa meniru semua gerakan yang ia lihat, Dan Kuroko memiliki Misdirection/hawa keberadaannya yang tidak terasa sehingga musuh/teman sendiri merasa bahwa kuroko hilang.

Anime ini memiliki 3 season, movie Winter Cup dan movie Last Game.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
pacar nagi © 2012 | Designed by Meingames and Bubble shooter